Profil Sultan Bachtiar Najamudin,Ketua DPD RI yang Usul Program Makan Bergizi Gratis Dibiayai Zakat
TRIBUNNEWS.COM - Ramai dibicarakan mengenai usulan Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, Sultan Bachtiar Najamudin, soal pembiayaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) dibiayai dari dana zakat atau sedekah. Sebelumnya, usulan tersebut…