berita Dukung Jaminan Sosial untuk Pekerja Seni dan Budaya, Yovie Widianto: Semua Harus Dapat Manfaatnya Andi Muttya Keteng Pangerang Jan 2, 2025 0 FESMI menjalin kolaborasi dengan BPJS Ketenagakerjaan untuk memberikan jaminan sosial bagi profesi musisi dan pekerja di bidang musik.