berita Presiden Prabowo Terbitkan Aturan Biaya Haji 2025, Ini Rinciannya Aprillia Ika Feb 13, 2025 0 Berikut besaran Bipih Jemaah Haji Reguler Tahun 1446 Hijriah/2025 Masehi berdasarkan embarkasi.
berita Usulan Baru, Biaya Haji 2025 Dibayar Jemaah Turun Rp10 Juta Mochammad Ryan Hidayatullah Jan 6, 2025 0 Porsi biaya haji 2025 yang ditanggung jemaah Indonesia diusulkan lebih kecil dibandingkan usulan awal sebesar Rp65,3 juta.
berita Kemenag Turunkan Usulan Biaya Haji 2025 jadi Rp89,6 Juta Mochammad Ryan Hidayatullah Jan 6, 2025 0 Kementerian Agama mengusulkan rata-rata biaya haji jemaah Indonesia pada 1446H/2025M sebesar Rp89.666.469,26 atau Rp89,67 juta.
berita Wamenag Ungkap Biaya Haji 2025 Bisa Ditekan ke Rp85 Juta per Jemaah Ni Luh Anggela Dec 30, 2024 0 Kemenag memperkirakan biaya haji atau biaya penyelenggaraan ibadah haji (BPIH) 1446H/2025M dapat ditekan hingga sebesar Rp85 juta per jemaah.
berita Kemenag Usul Biaya Haji 2025 yang Dibayar Jemaah Rp 65,3 Juta, Naik Dibandingkan 2024 Dani Prabowo Dec 30, 2024 0 Pemerintah mengusulkan, biaya perjalanan ibadah haji (Bipih) yang dibayarkan jemaah tahun 2025 sebesar Rp 65,3 juta. Biaya ini naik dibandingkan 2024.