Jens Raven Bicara Blakblakan soal Prospek Bela Timnas Indonesia Usai Tampil Mentereng di ASEAN Cup…
Penyerang Timnas U-19 Indonesia, Jens Raven, bicara soal prospek dipanggil Timnas Indonesia senior seusai tampil mentereng di ASEAN Cup U-19 2024.