Partai Ummat Deklarasikan Pernyataan Sikap Mendukung Pemerintahan Prabowo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Partai Ummat menggelar pernyataan sikap untuk era pemerintahan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming, Sabtu (7/12/2024). Ketua Majelis Syuro Partai Ummat Amien Rais menyatakan partainya mendukung agenda...