NU Gonjang-ganjing,Pra MLB Mulai 17 Desember 2024,KH Yahya Cholil Staquf Diprediksi Rontok
WARTAKOTALIVE.COMTak hanya partai politik yang gonjang-ganjing, organisasi Islam terbesar di Indonesia, Nahdlatul Ulama (NU) juga bergolak. Hal ini dibuktikan dengan akan digelarnya pra Muktamar Luar Biasa (MLB) NU mulai 17 Desember 2024…