Informasi Terpercaya Masa Kini

5 Ide Resep Bekal Anak Serba Kentang yang Gampang Dibuat Dan Rasanya Tak Bakal Bikin Kecewa

0 8

SajianSedap.com – 5 ide resep bekal anak serba kentang yang enak ini mudah dibuat, sehingga si kecil tak bakal kecewa ketika menyantapnya.

Mulai dari omelet hingga kering kentang bisa kita temukan dalam 5 ide resep bekal anak serba kentang ini untuk ditiru sebagai resep bekal.

Simak dan sajikan 5 ide resep bekal anak serba kentang yang enak dan mudah dibuat ini supaya si kecil yang jadi lebih semangat untuk menyantap menu bekalnya.

Baca Juga: Cara Menyimpan Kentang yang Sudah Dikupas Agar Tidak Cepat Busuk, Coba Pakai Trik Ini Agar Awet Sampai 3 Bulan

5 Ide Resep Bekal Anak Serba Kentang Enak Dan Mudah Dibuat Resep Omelet Kentang

Waktu: 30 Menit

Sajian: 6 Porsi

Bahan:

2 buah kentang, kukus

1/2 buah bawang bombay, cincang halus

1/2 buah paprika, potong kotak kecil

100 gram jamur kancing segar, iris halus

1/2 bonggol brokoli, ambil per kumtum, potong kecil sekali

Baca Juga: Resep Sayur Kentang Dan Buncis, Menu Rumahan yang Selalu Bikin Ketagihan

100 gram udang giling

6 butir telur kocok lepas

50 ml susu cair

25 gram keju parut

1 1/4 sendok teh garam

1/4 sendok teh merica bubuk

1 sendok makan margarin, untuk menumis

Baca Selengkapnya >>

Resep Kering Kentang Kari Pedas

Waktu: 45 Menit

Sajian: 24 Buah

Bahan:

Baca Juga: Heran Lihat Tingkah Tetangga Beli Kentang Cuma Diletakkan dalam Kulkas, Pas Tahu Alasannya, Jadi Mau Ikutan, Ada Apa?

 500 gram kentang, kupas, potong dua bagian, iris tipis

1 sendok teh air kapur sirih

1.000 ml air

1 sendok teh garam

1 tangkai daun kari, iris halus

2 lembar daun salam

2 cm lengkuas, memarkan

1 batang serai, memarkan

1 sendok teh kari bubuk

1 sendok teh garam

50 gram gula pasir

Baca Juga: Resep Bekal Sekolah : Resep Kentang Isi Udang Mayo Ini Adalah Ide Resep Bekal yang Enak Dan Bergizi Tinggi

1 sendok makan air asam jawa, dari 1 sendok teh asam, larutkan dalam 2 sendok makan air

Baca Selengkapnya >>

Resep Perkedel Kentang Soun

Waktu: 30 Menit

Sajian: 16 Buah

Bahan:

400 gram kentang, goreng, haluskan

75 gram daging giling, tumis dengan 1/2 sendok makan minyak

50 gram soun, rendam air panas, tiriskan, potong-potong

3 siung bawang putih, goreng, haluskan

1 sendok makan bawang merah goreng, hancurkan halus

1 batang seledri, iris halus

1/4 sendok teh garam

1/4 sendok teh kaldu sapi bubuk

1/4 sendok teh merica bubuk

1/4 sendok teh pala bubuk

800 ml minyak untuk menggoreng

Baca Juga: Cara Membuat Kentang Goreng Renyah dan Gak Lembek, Antigagal Kalau Pakai Tips Ini

Bahan Pencelup:

2 butir telur

Baca Selengkapnya >>

Resep Kering Kentang Wijen

Waktu: 45 Menit

Sajian: 6 Porsi

Bahan:

Baca Juga: Cuma Butuh Madu dan Kentang Untuk Cerahkan Bokong yang Gelap, Hasilnya Langsung Terlihat dalam Sekali Coba

300 gram kentang kupas, potong dua, iris tipis

500 ml air

1 sendok makan air kapur sirih

1 sendok teh garam

3 buah cabai merah besar, buang biji, iris halus, goreng

2 lembar daun salam

2 cm lengkuas, memarkan

25 gram gula pasir

1 sendok teh garam

1 sendok makan air asam jawa dari 1 sendok teh asam jawa, larutkan

8 lembar daun jeruk, diiris halus

 

25 gram wijen sangrai

2 sendok makan minyak untuk menumis

1 liter minyak untuk menggoreng

Baca Selengkapnya >>

Resep Kentang Bumbu Kacang

Waktu: 45 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:

250 gram kikil, rebus sebentar, potong-potong

4 buah kentang, potong bulat 1/2 cm, goreng di dalam minyak panas sampai berkulit

8 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya, iris halus

3 buah cabai hijau besar, potong 1cm

100 gram kacang tanah kulit, goreng, haluskan

300 ml air

2 sendok makan kecap manis

1 sendok teh saus tiram

1 sendok teh garam

1/2 sendok teh gula merah

1 sendok makan air asam, dari 1 sendok teh asam jawa dan 1 sendok makan air, larutkan

2 sendok makan minyak, untuk menumis

1 sendok makan bawang merah goreng, untuk taburan

Baca Selengkapnya >>

Baca Juga: Efek Cuci Wajan dengan Air Rebusan Kentang, Hasilnya Beda Banget dengan Pakai Air Keran

Leave a comment