Informasi Terpercaya Masa Kini

Trik Menghaluskan Mesin Motor Matic Perhatikan Komponen yang Lembut Ini

0 17

MOTOR Plus-online.com – Skutik dengan transmisi otomatis kerap menimbulkan suara berisik.

Trik menghaluskan mesin motor matic perhatikan komponen yang lembut ini agar diketahui dan dipahami oleh pemilik.

Seperti diketahui motor matic didukung sistem tranmisi CVT dengan kopling kering otomatis

Karena menggunakan sistem kopling kering akibatnya bila sudah aus akan menimbulkan suara berisik.

Biasanya komponen yang aus tersebut terbuat dari material yang lembut.

Dilansir dari halaman resmi astraotoshop, ada 5 komponen lembut yang harus diperhatikan.

1. Roller

Di dalam sistem CVT terdapat komponen yang bernama roller.

Roller dikatakan lembut karena permukaan luarnya terbuat dari teflon yang mudah terkikis.

Baca Juga: Harvey Moeis Kaya Raya dari Hasil Korupsi, Anaknya Malah Girang Naik Motor Murah Honda

Baca Juga: Penjegal Honda ADV 160 Resmi Dijual Motor Matic Adventure Baru Mesin 125 Fitur Canggih

Roller naik-turun di alur mangkuk CVT yang terbuat dari aluminium.

Sehingga yang kalah duluan teflon dan jadi peang sehingga timbul celah dan menimbulkan suara yang berisik.

Suara roller yang aus atau peang bunyinya tak tak tak….

2. Kampas Kopling CVT

Kampas kopling kopling terbuat dari bahan seperti asbes yang mudah aus.

Kampas kopling yang aus menyebabkan gesekan dan menghasilkan suara kasar. 

4. Plastik Slider

Plastik slider CVT terbut dari plastik sehingga kerap aaus atau retak.

Plastik slider yang aus atau rusak dapat menjadi penyebab suara kasar.

Plastik slider yang bermasalah harus dilakukan penggantian.

5. Pulley

Pulley bagian depan terbuat dari aluminium tempat roller naik-turun.

Aluminium lebih lembut dibanding besi, sehingga mudah aus akibat bergesekaan dengan roller.

Ausnya puli ini juga bikin suara berisik.

Leave a comment