Daftar 10 Orang Terkaya di Indonesia Tahun 2024: Hartono Bersaudara Masih Kokoh di Puncak
Hartono bersaudara menjadi orang terkaya di Indonesia pada tahun 2024 menurut Forbes, dengan kekayaan 50,3 miliar dollar AS atau sekitar Rp 804 triliun.