Jaga Komitmen Perlindungan Berbasis Syariah, Prudential Syariah Bukukan Kinerja Positif
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Prudential Syariah menunjukkan kinerja yang solid pada kuartal III 2024, memperkuat posisinya sebagai pemimpin dalam industri asuransi syariah di Indonesia. Dengan total klaim santunan dan manfaat sebesar...