Timnas Indonesia U-19 akhirnya berhasil memperbaiki kedudukan pada klasemen Grup A Piala AFF U-19 2022. Garuda Muda kini menduduki peringkat dua usai menaklukkan Brunei Darussalam. Pasukan Shin Tae-yong berpesta gol ke gawang Brunei pada leg kedua dengan menang 7-0 di Stadion Patriot Candrabhaga, Senin (4/7/2022). Hokky Caraka jadi bintang dengan […]